Chord Dibawah Ini Adalah Original Chord Lagu Aslinya
Nada Dasar Am
INTRO
Am Em Am Em
Am Em
Bila tak ada lagi
F C G/B Am
Cintamu yang indah untukku
Em
Harusnya kau tahu
F E (Am)
Betapa hidupku sepi tak sempurna
Am Em
Bila tak ada lagi
F C G/B Am
Sayangmu yang tulus untukku
Em
Harusnya kau tahu
F E (Dm)
Betapa hidupku sakit dan ku terluka
Dm Am
Hingga aku terjatuh
G Dm
Tersiksa batinku sudah tak sempurna
Am G
Rusaklah harapanku dan lalu kau pergi
E
Kini terbang jauh hilang
REFF
Am G
Asmara ini telah menyakitkanku
E F
Cinta menusuk jantungku
Dm E
Dan merusak hidupku oooo oh
Am G
Asmara kurang apa ku padamu
E F
Sampai kau tak kenal aku
Dm E
Hingga ku terluka
INTERLUDE
Dm Am Dm F E
Dm Am F Dm E
Dm Am
Hingga aku terjatuh
G Dm
Tersiksa batinku sudah tak sempurna
Am G
Rusaklah harapanku dan lalu kau pergi
E
Kini terbang jauh hilang
REFF
Am G
Asmara ini telah menyakitkanku
E F
Cinta menusuk jantungku
Dm E
Dan merusak hidupku oooo oh
Am G
Asmara kurang apa ku padamu
E F
Sampai kau tak kenal aku
Dm E
Hingga ku terluka
Am G
Asmara ini telah menyakitkanku
E F
Cinta menusuk jantungku
Dm E
Dan merusak hidupku oooo oh
Am G
Asmara kurang apa ku padamu
E F
Sampai kau tak kenal aku
Dm E
Hingga ku terluka
OUTRO Am
Lagu "Asmara" yang dinyanyikan oleh Setia Band merupakan salah satu singel dari album "Satu Hati" yang dirilis pada tahun 2012. Berikut adalah informasi lebih lanjut mengenai lagu ini :
- Judul Lagu : Asmara
- Artis : Setia Band
- Album : Satu Hati (rilis 2012)
- Penulis Lagu : Muhammad Charly Van Houten
- Genre : Pop Melayu
Lirik lagu "Asmara" menggambarkan perasaan tentang cinta yang menyakitkan dan merusak hidup. Liriknya mengajak pendengar merenung tentang kerinduan dan kehilangan.
Lagu ini diciptakan oleh Charly Van Houten, vokalis Setia Band.
Terima Kasih Yang Sudah Berkunjung...